Tragis, Penumpang KMP Citra Mandala Sakti Terjun Kelautan Selat Bali
teropongindonesianews.com
Jembrana – Penumpang atau pengguna jasa KMP Citra Mandala Sakti yang berlayar dari Pelabuhan Ketapang- Gilimanuk pada hari Sabtu tgl 21 Desember 2024 sekira pukul 06.30 Wita di ketahui telah terjun dari badan kapal ke lautan lepas, hal ini hasil rekaman video dari salah satu penumpang yang tanpa sengaja telah merekam kejadian tersebut.
Adapun identitas pengguna jasa yang menceburkan diri ke laut atas nama WAYAN INDRIYANI, 21 Juni 1972,agama Islam, IRT, alamat Dusun Krajan RT/RW 009/001 Desa Lojejer Kecamatan Wuluhan Kabupaten Jember Jatim yang merupakan penumpang kendaraan No. Pol. P 1494 KQ yang dikemudikan oleh SUGENG EKO WAHYUDI, 44 Tahun warga Dusun Krajan RT/RW 001/002 Desa Wonosari Kecamatan Puger Kabupaten Jember.
Menurut keterangan Sugeng bahwa awalnya juga tidak menunjukkan kejadian yang mencurigakan dari sang korban, hanya saja sempat meminta tolong untuk di belikan Nasi, akan tetapi setelah KMP Citra Mandala Sakti berangkat, 30 Menit kemudian korban di ketahui oleh beberapa penumpang berasa pada posisi Carek Kapal dan tidak berapa lama kemudian langsung terjun Ke lautan lepas. DEWA HENDRI selaku Kepala Basarnas Jembrana menerangkan bahwa pihaknya sudah melakukan patroli disekitar perairan Selat Bali untuk melakukan pencarian orang menceburkan diri kelaut tersebut dibantu oleh tim Sar Gabungan Pos Terpadu Ops Lilin 2024 Pelabuhan Gilimanuk ( Basarnas Jembrana, Yon C Sat Brimobda Bali, Sat Polair Polres Jembrana dan TNI AL Gilimanuk ) yang pada akhirnya setelah beberapa menit tiba di Pelabuhan Gilimanuk langsung lapor ks Polsek Jembrana dan langsung olah TKP, setelah itu terdengar kabar lagi bahwa Mayat Korban terdampar di pantai. Ipung